PENTINGNYA ILMU TAJWID
https://darurrahmahsciences.blogspot.com/2013/08/pentingnya-ilmu-tajwid.html
Banyak dari umat Islam masa kini yang belum bisa membaca Al-Qur'an dengan baik dan benar, ini merupakan suatu aib yang buruk bagi kita semua umat islam khususnya, karena Al-Qur'an merupakan Kitab suci yang Allah mudahkan bagi setiap orang yang ingin menguasainya dengan sungguh-sungguh. Al-qur'an bukan hanya diturunkan untuk umat islam, melainkan Al-Qur'an diturunkan oleh Allah untuk semua umat, maka tak heran pada zaman ini, bnyak dari mereka yang non muslim dapat membaca Al-QUr'an, bahkan menghafalnya.
Universitas besar luar negri yang notabene nya adalah universitas non muslim, merekan memiliki beberapa dosen pakar ilmu keislaman yang beragama non muslim, namun beliau hafidz qur'an, TIDAKKAN KITA MALU KAN KEADAAN KITA SAAT INI??
maka dari itu,marilah kita bersama-sama untuk mempelajari Al-qur''an dengan lebih serius dan mempelajarinya karena Allah, karena dengan hal itulah Insya Allah kita akan di mudahkan oleh Allah dalam mempelajarinnya, Amien...
Bukan hanay berhenti sampai dengan bisa membaca Al-Qur'an, akan tetapi marilah kita bersama-sama mempelajari AL-Qur'an dengan baik dan benar, dengan memperhatikan Makhroj dan Ilmu Tajwid pada khusunya, karena AL-QUr'an adala kitabullah, jangan samapai kita memiliki kesalahan dalam membacanya, makadalam artikel ini penulis ingin memberikan pelajaran penting untuk kita semua agar dapat mudah mempelajari ilmu Tajwid khususnya. "DOWNLOAD" Buku Tajwid.
Post a Comment